Al-Qur'an Surat Al-Zalzalah Ayat 5, Ayat 6, Ayat 7, dan Ayat 8 Lengkap Dengan Artinya / Terjemahannya
99:5
بِاَنَّ
رَبَّكَ اَوْحٰى لَهَاۗ - ٥
karena sesungguhnya Tuhanmu telah memerintahkan (yang sedemikian
itu) padanya.
99:6
يَوْمَىِٕذٍ
يَّصْدُرُ النَّاسُ اَشْتَاتًا ەۙ لِّيُرَوْا اَعْمَالَهُمْۗ - ٦
Pada hari itu manusia keluar dari kuburnya dalam keadaan
berkelompok-kelompok, untuk diperlihatkan kepada mereka (balasan) semua
perbuatannya.
99:7
فَمَنْ
يَّعْمَلْ مِثْقَالَ ذَرَّةٍ خَيْرًا يَّرَهٗۚ - ٧
Maka barangsiapa mengerjakan kebaikan seberat zarrah, niscaya
dia akan melihat (balasan)nya,
99:8
وَمَنْ
يَّعْمَلْ مِثْقَالَ ذَرَّةٍ شَرًّا يَّرَهٗ ࣖ - ٨
dan barangsiapa mengerjakan kejahatan seberat zarrah, niscaya
dia akan melihat (balasan)nya.